- Bantu Warga, Polres Malinau Bagikan Air Bersih Gunakan Water Cannon
- Optimalkan Kegiatan Sambang, Hari Ini Personel Polres Malinau Silaturahmi Ke Ponpes Al-Khairaat Malinau
- Wujudkan Kebersamaan, Kapolres Malinau Bersama Forkopimda Hadiri Upacara HUT RI Ke-77 di Malinau Selatan
- Personel Polres Malinau Sampaikan Pesan Kamtibmas Pada Ops Bina Waspada Kayan 2022
- Peringati HUT RI Ke- 77, Kapolres Malinau Pimpin Upacara Taptu Dan Pawai Obor
Penyampaian Pesan Kamtibmas Oleh Patroli, Kepada Satpam Yang Tengah Berjaga
Malinau – Petugas dari Sat Sabhara Polres Malinau yang yang dipimpin Brigadir Jaya melakukan sambang dan patroli ke Bank Mandiri Cabang Malinau yang berada di Jalan Panembahan Kabupaten Malinau pada Senin (29/05/2017) siang. Di tempat ini polisi juga melakukan pengecekan terhadap mesin ATM yang ada.
Menurut Brigadir Jaya, patroli ke perbankan dilakukan setiap hari secara rutin. Hal itu dilakukan untuk mencegah adanya gangguan kamtibmas yang selama ini sudah kondusif. Kesempatan patroli tersebut, polisi menyempatkan untuk menyampaikan pesan dan himbauan kamtibmas kepada petugas satpam yang bertugas.
Selain di lokasi perbankan, pihaknya juga melakukan berbagai sambang dan patroli di obyek vital lain seperti SPBU, tempat ibadah dan pasar serta pertokoan.
Dengan ditingkatkannya intensitas patroli jajaran Sabhara ini diharapkan situasi di wilayah Kota Malinau selalu kondusif.