Satresnarkoba Polres Malinau Sosialisasikan Bahaya Narkoba dan Judi Online Kepada Generasi Muda Kabupaten Malinau

Malinau – Dalam rangka meningkatkan kesadaran masyarakat terhadap bahaya narkoba dan judi online, Gerakan Mahasiswa Kristen Indonesia (GMKI) Komisariat Malinau Cabang Tarakan berkolaborasi dengan Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) Komisariat Malinau…

Dukung Astacita dan Menjelang Nataru, Satresnarkoba Laksankan Pencegahan Peredaran Narkotika Dengan Monitoring Barang Bawaan Setiap Kendaraan Yang Memasuki Wilayah Hukum Polres Malinau

Malinau – Menjelang perayaan Natal dan Tahun Baru (Nataru), kasus penyalahgunaan dan peredaran narkoba mengalami peningkatan di sejumlah daerah. Menyikapi situasi tersebut serta mendukung program Astacita, Satuan Reserse Narkoba (Satresnarkoba)…

Satresnarkoba Polres Malinau Gelar Pemusnahan Barang Bukti Narkotika Jenis Sabu Seberat 99,23 Gram

Malinau – Satuan Reserse Narkoba (Satresnarkoba) Polres Malinau melaksanakan pemusnahan barang bukti narkotika jenis sabu dengan total seberat 99,23 gram. Barang bukti tersebut merupakan hasil pengungkapan dua kasus narkotika di…

Satnarkoba Polres Malinau Sosialisasikan Bahaya Narkoba Kepada Mahasiswa KKN Universitas Borneo Tarakan

Malinau – Bahaya narkoba menjadi ancaman yang sangat nyata bagi generasi penerus bangsa, dimana penyalahgunaan narkoba banyak terjadi pada masyarakat khususnya kalangan remaja. Oleh karena itu, dalam rangka mencegah dan…